DAUR ULANG SAMPAH BASAH

Tidak hanya sampah kering (kertas plastik dll) dapat di daur ulang, setelah mempelajari di Luar Negeri ternyata sampah basah dapat di daur ulang juga ....

Pengolahan sampah basah yang kami tawarkan sebagai berikut :

Kenapa kita perlu mendaur ulang sampah basah ??


Alasan paling utama adalah :
Bapak Camat tertarik dan ikut mempelajari cara pengolahannya        
        
Bekerja sama dengan PT.Mc Dermott mengajari warga mengolah
Eco Enzyme Menjadi Deterjen
Sampah menghasilkan gas metana (CH4) dengan komposisi rata-rata tiap satu ton sampah padat menghasilkan 50 kg gas metana. Metana sendiri mempunyai kekuatan merusak hingga 20-30 kali lebih besar daripada CO2. Gas metana berada di atmosfer dalam jangka waktu sekitar 7-10 tahun dan dapat meningkatkan suhu sekitar 1,3 derajat Celsius per tahun. Ternyata sampah yang selama ini Kita kira hanya menimbulkan dampak pemanasan global jika dibakar tidak 100% benar. Sampah yang tidak dibiarkan begitu saja juga menyumbang kontribusi dalam mempercepat pemanasan global. (Sumber : Kompas)

Selain Kulit Buah yang di olah sisa lauk makanan juga dapat
dicampurkan dalam tanah dan jadikan sebagai pupuk.                    

Sampah basah akan kami olah menjadi ECO -- Enzyme, Eco Enzyme dapat digunakan dalam berbagai lingkungan :
1. Pertanian / Perkebunan
2. Rumah Tangga
3. Medis


1. Pertanian / Perkebunan
Eco Enzyme di cairkan kedalam air dan di semprotkan ke bunga/tanaman sebagai hormon pertumbuhan untuk merangsang buah maupun bunga.


2. Rumah Tangga 
Eco Enzyme dapat dicampur dalam sabun cuci piring, detergen, pembersih septik tank, sabun pel dll...


3. Medis
Cara penggunaan memerlukan konsultasi medis terlebih dahulu






Ini Loooh Hasil setelah menggunakan Eco Enzyme :
Tanaman Katkus Belimbing disiram dengan
Air Campur Eco Enyzme, sekali berbunga
Berjumlah Puluhan 

Tertarik dengan cara penggunaan Eco Enzyme,
Konsultan Eco Enzyme kami siap mengajari anda cara pembuatan dan memberikan penjelasannya.

Hubungi :
0811 77 0552 (Pengurus)

Dapat datangi Lokasi Panti Tuna Cinta Kasih,
Di sini kami memiliki taman organik dan konsultasi naturapati dan Eco Enyzme.





No comments:

Post a Comment